Lompat ke konten

Sejarah Perjuangan

Tentang Kami

orientasi Masa Depan

Visi

Mempercepat penerapan Energi Baru Terbarukan (EBT) tenaga surya.

Misi

Membangun hubungan jangka panjang dengan pelanggan berfokus pada :

01

Kualitas

Penawaran produk yang hemat dan berkualitas.


02

Optimal

Fasilitas layanan purna jual yang optimal.


03

k3

Selalu mengutamakan keselamatan & keamanan instalasi & operasional PLTS.

Komunikasi adalah kunci

Layanan personal

Mulai Langkah hematmu

Lonjakan biaya energi global seperti batu bara dan minyak telah menyebabkan banyak orang mencari sumber listrik alternatif dan berkelanjutan, salah satunya dengan panel surya yang memanfaatkan energi matahari.

Selain mengurangi tagihan listrik, meningkatkan nilai rumah, dam menghilangkan polusi udara ada 10++ manfaat memulai langkah hemat dengan Panel Surya. Kita menyebutnya PLTS Atap/Rooftop

Saling Mengenal

Untuk memberikan layanan Solar Panel terbaik kami perlu mengenal kebutuhan Anda.

Memahami Hak Anda

Kami bekerja dengan menjaga hak atas ketersediaan listrik dan keamanan menggunakannya.

Tujuan Anda Utama

Memberikan pelayanan dengan memperhatikan tujuan Anda menggunakan Panel Surya.
kepuasan klien
97%
Instalasi
100%
Tingkat Keberhasilan
100%

Kami Akan membantu Dalam Setiap Langkah Hemat Energimu

Butuh Konsultasi?

Apa kebutuhanmu?

Mau pasang Panel Surya Dimana?

Trang Indonesia (sebelumnya: Berlin Energi) sudah memberikan pelayanan kepada customer Residensial & Komersial.

Residensial

39 rumah.
Di Bekasi, Jakarta, Tangerang

Sekolah

1 kampus.
Di Sumba

Komersial

14 partner.
Di Bandung, Bogor, Jakarta, Tangerang

Retail

14 partner.
Di Cikarang. Depok,Jakarta
Putar Video
"Mereka selalu mengatakan bahwa waktu mengubah banyak hal, tetapi Anda sebenarnya harus mengubahnya sendiri."
Andy Warhol

Tim Ahli Kami Ada Untuk Anda

Hal Penting Yang Harus Anda Ketahui

Paling Sering Ditanya

Tergantung besarnya daya sistem PLTS yang akan dipasang. Pada umumnya, pemasangan PLTS bisa mencapai 1$/Watt. Penghematan yang akan diperoleh per tahun berbanding sejajar dengan nilai investasi. Pada umumnya, investasi akan kembali dalam waktu kurang lebih 5 tahun. Masa pakai PLTS bisa berlangsung sampai 25 tahun dan Anda akan memperoleh listrik gratis dari PLTS untuk waktu kurang lebih 20 tahun.

Bisa, diantara nya:
1. Bank Capital
Dengan deposito baru atau memindahkan deposito dari bank lain sebesar nominal instalasi Panel Surya ke bank mitra kami. Anda mendapatkan bunga deposito sebesar 5% p.a., lebih tinggi dari bunga deposito di bank2 lain.
2. Bank OCBC
Program Kartu Kredit Cicilan bunga 0% dengan tenor 3,6,12,24,36 bulan
3. Bank CIMB Syariah & Permata Syariah
Pembiayaan KTA tanpa agunan Bank Permata Syariah dengan tenor sampai 36 bulan dan 50 bulan*
4. Pembiayaan melalui Credit Card berbagai Bank
Cicilan bunga 0% melalui E-commerce.

Pada umumnya, instalasi di rumah kediaman akan membutuhkan 3 – 5 hari kerja. Tergantung besaran daya sistem, situs instalasi dan sistem kelistrikan Anda.

Tidak ada, hanya konsultasi tagihan listrik bulan terakhir  dan besar daya listrik.

Bisa setiap waktu jam kerja ya khusus diluar jam kerja slow respon. Berlin Energi mengutamakan kepuasan partner.

Maintenance rutin 3x kunjungan /tahun. Maintenance non rutin (emergency maintenance) hotline dalam waktu 24 jam. GRATIS maintenance gratis untuk 1 tahun. Tahun 2 dan seterusnya biaya maintenance mulai dari Rp.500.000/tahun sesuai besar kapasitas PLTS Terpasang.

Legal, PLN mendukung instalasi PLTS. Kelebihan produksi daya listrik PLTS dapat dikirim 100% ke sistem PLN. Untuk tagihan bulanan PLN, biaya daya listrik yang dikirim dari PLTS Anda ke PLN di-offset dengan biaya daya listrik yang dikirim PLN ke Anda.

Garansi panel 12 tahun dan inverter 5 tahun. Selama masa garansi kerusakan bukan tanggung jawab Anda. Sebelumnya diperiksa terlebih dahulu kerusakannya dalam hal apa.